Posts

Showing posts with the label film indonesia

Review Film Imperfect : Saatnya Ubah Rasa Insecure Menjadi Bersyukur

Image
Seringkali kita baik pria dan wanita tidak nyaman dengan penampilan diri sendiri. Apalagi melihat iklan di media massa yang menampilkan perempuan cantik bertubuh langsing, rambut hitam lurus panjang dan berpipi tirus. Image cantik seperti itu sebetulnya sudah tidak relevan karena setiap perempuan terlahir cantik dengan kelebihan maupun kekurangannya. 

Review Film Preman Pensiun Bersatunya Preman Di Layar Lebar

Image
Di tahun 2000an ada beberapa sinetron yang unik dan banyak ditonton masyarakat. Salah satunya ialah Preman Pensiun yang tayang di RCTI tahun 2015. Sinteron ini mendapatkan banyak simpati masyarakat karena menceritakan kehidupan preman yang penuh tantangan di kota Bandung.

Review Film 3 Dara 2 Pentingnya Komunikasi Suami Dan Istri

Image
Menjadi perempuan yang mengurus keluarga bukanlah pekerjaan mudah. Terlihat sepele namun saat dilakukan butuh konsentrasi dan tanggung jawab besar. Hal ini saya lihat pada ibu saya yang pernah menjadi ibu rumah tangga dan pekerja untuk menghidupi kedua anaknya.

Melanjutkan Cerita Anak Betawi Dalam Si Doel The Movie

Image
Anak betawi ketinggalan jaman Katenye , anak betawi nggak berbudaye katenyee...   Itulah sepenggal lirik lagu soundtrack sinetron yang tayang di televisi tahun 90an dan awal 2000. Sinetron Si Doel Anak Sekolahan pernah menjadi sinetron dengan rating tertinggi di Indonesia yang ditonton anak-anak sampai dewasa. Dengan jalan cerita yang sederhana, lucu, realistis namun terdapat pesan moral membuat Si Doel disukai masyarakat Indonesia hingga saat ini.  

Aktif Berkarya Dan Saling Menghargai Ini Arti Pancasila Bagiku

Image
Saat memasuki SMP dan SMA dahulu saya akan melewasi masa orientasi atau ospek. Masa ini akan diisi dengan pengenalan lingkungan sekolah, ekstrakurikuler, dan para guru. Salah satu hal yang harus dilalui ialah penataran P4 atau pendalaman materi terkait Pancasila dan UUD 45. Saat itu yaitu tahun 90an semua pelajar diwajibkan menghafal butir-butir Pancasila, pembukaan UUD 45, dan sila dalam UUD 45. 

Mengenal Sisi Lain Sang Legenda Dalam Film Chrisye

Image
Akhir November lalu saya dan teman datang menyaksikan konser musik 90an di Kemayoran. Bagi saya festival ini sebuah event yang layak ditunggu karena menghadirkan musisi yang berprestasi atau populer di tahun 90an. Selain terdapat musik era 90an juga banyak booth menarik seperti komunitas, permainan yang populer di masa itu.

Ungkapan Hati Remaja Jaman Now Dalam Film "My Generation"

Image
Selama bulan Oktober bioskop Indonesia diramaikan dengan genre film horor baik dari sutradara lokal maupun asing. Kehadiran film horor pun disambut antusias penonton dengan jumlah penonton hingga jutaan dalam beberapa minggu. Film Indonesia yang diproduksi kini semakin beragam baik dari tema, pemain maupun jalan cerita. 

Impian Penulis Novel Insya Allah Sah Untuk Difilmkan Akhirnya Terwujud

Image
Dua tahun lalu saya mendapat undangan dari teman blogger untuk menghadiri launching buku novel di Gramedia Central Park. Awalnya saya mengira buku novel sama dengan kebanyakan novel lainnya yang menceritakan kisah percintaan. Namun ada yang berbeda saat saya menghadirinya, pertama novel yang diterbitkan merupakan cerita fiksi Islami yang diterbitkan Gramedia Pustaka Utama. Biasanya penerbit tersebut lebih banyak menerbitkan buku fiksi populer atau pengetahuan.