Posts

Showing posts with the label susu

Susu Sapi Hometown Buat Hidupku Sehat dan Segar

Image
mengawali tahun 2021, pandemi masih ada bahkan pemerintah mulai membatasi kegiatan masyarakat untuk mencegah penularan penyakit lebih luas. apalagi memasuki musim hujan, badan jadi rentan sakit maka saya lebih memilih melakukan aktivitas di rumah baik bekerja, belajar dan lainnya.  selama di rumah daya tahan tubuh adalah hal penting maka saya berusaha menerapkan pola hidup sehat. mulai dari makan buah dan sayur, minum air putih, istirahat yang cukup dan minum susu sapi segar.  urusan susu saya cukup selektif karena ingin susu sapi segar tanpa pemanis atau pengawet. pilihan lalu jatuh ke Hometown Dairy kemasan botol yang diambil dari perahan sapi.  saya membeli secara online dua kemasan 1 dan 2 liter di marketplace karena mudah dan praktis. begitu sampai di rumah langsung dimasukkan ke dalam lemari es supaya tetap segar. keesokan harinya saya meminum satu gelas sambil makan biskuit cokelat chips di sore hari.  rasa susunya segar tanpa pemanis dan krimnya pas gak bikin eneg. walaupun ha

Solusi Diet Cerdas Dari Slim&Fit Untuk Tubuh Lebih Sehat

Image
Beberapa bulan yang lalu saya menimbang berat badan di apotek, karena saya sudah merasa bertambah gemuk terutama di daerah perut, pinggang dan paha. Saat mengetahui hasilnya ternyata berat saya bertambah 4 kg dibandingkan sebelum lebaran. Saya pun mulai khawatir karena jika berat badan terlalu gemuk akan berdampak kurang baik bagi kesehatan. 

Tingkatkan Rasa Percaya Diri Pada Perempuan Dengan Lactacyd Herbal

Image
Menjadi perempuan di era informasi sekarang ini, dituntut untuk bisa melakukan berbagai pekerjaan atau multitasking. Baik sebagai anak, istri, menantu, ibu atau bagian dari sebuah perusahaan atau organisasi. Tentu tidak mudah karena harus pintar mengatur waktu, emosi, tenaga dan lainnya agar bisa fokus menjalani aktivitas. 

Upaya Memasyarakatkan Keju Dengan Kegiatan Prochiz Vaganza

Image
Sejak anak-anak saya dibiasakan untuk meminum susu sapi supaya badan lebih sehat dan berisi. Walau kadang membosankan, tapi memang bermanfaat dan tidak mudah sakit. Susu sapi juga bisa diolah menjadi produk olahan berupa keju, yoghurt, es krim.. Sehingga bagi anak-anak atau orang dewasa kurang menyukai susu bisa mengkonsumsi produk olahannya yang juga bergizi dan memiliki varian rasa lebih banyak.